Unit PPA Polresta Sidoarjo Gandeng Guru Ajak Lawan Perundungan dan Kekerasan Pelajar | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Unit PPA Polresta Sidoarjo Gandeng Guru Ajak Lawan Perundungan dan Kekerasan Pelajar

Editor: Novandryo W S
Wartawan: Catur Andy Erlambang
Selasa, 24 September 2024 20:00 WIB

SIDOARJO,BANGSAONLINE.com - Kanit Pelayanan Perempuan dan Anak (PPA) Satreskrim Iptu Utun Utami mengajak peran bersama mencegah perundungan dan kekerasan di kalangan pelajar.

Edukasi dari Unit PPA Satreskrim tersebut disampaikan dalam seminar yang diadakan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Sidoarjo, Selasa (24/9/2024) di Aula SDK Petra 12 Sidoarjo.

Acara tersebut dihadiri guru-guru SMP Se-Kabupaten Sidoarjo

Melalui diskusi ini, dibahas langkah pencegahan maraknya kasus kekerasan dan pelecehan seksual terhadap perempuan dan anak. 

Serta bagaimana perlindungan terhadap korban maupun hukum dapat memberikan efek jera kepada pelaku.

Seperti disampaikan Kanit Pelayanan Perempuan dan Anak (PPA) Satreskrim Iptu Utun Utami, bahwa pihaknya bersama stake holder terkait serius dalam menangani sejumlah kasus kekerasan dan pelecehan seksual terhadap perempuan dan anak.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video