Pasien di Isoter Menurun, Level PPKM Juga Berpotensi Turun | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Pasien di Isoter Menurun, Level PPKM Juga Berpotensi Turun

Editor: Revol Afkar
Wartawan: Muji Harjita
Sabtu, 05 Maret 2022 17:41 WIB

Pasien isoter yang sudah dinyatakan sembuh saat akan meninggalkan gedung balai latihan kerja (BLK). foto: ist.

KOTA KEDIRI, BANGSAONLINE.com - Jumlah pasien yang dirawat di isolasi terpusat (isoter) Kota Kediri, Gedung Balai Latihan Kerja (BLK) Jl. Himalaya No.4a Sukorame, kian berkurang.

Sejak 8 Februari hingga saat ini, terdapat 54 pasien yang dirawat di isoter. Perinciannya, 39 pasien yang sudah pulang atau sembuh, 2 pasien dirujuk ke RS Kilisuci, dan 13 pasien masih harus menyelesaikan masa isolasi.

Indun Munawaroh, Kepala BPBD Kota Kediri, menjelaskan tidak ada kendala apa pun selama pasien menjalani proses isolasi. Bahkan terjalin kerja sama yang baik antara pasien dengan tenaga kesehatan (nakes).

“Selama para pasien dirawat di isoter semuanya berjalan dengan baik, tidak ada yang perlu dikhawatirkan. Pasien telah dirawat sesuai SOP, fasilitas di isoter juga memadai, tidak ada keluhan juga. So far so good,” katanya, Sabtu (5/3).

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video