Terapkan Bahasa Jawa kepada Muridnya, DK3P Apresiasi TK PGRI 2 Kebonwaris | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Terapkan Bahasa Jawa kepada Muridnya, DK3P Apresiasi TK PGRI 2 Kebonwaris

Editor: Revol Afkar
Wartawan: Ahmad Fuad
Jumat, 08 Februari 2019 17:37 WIB

Hartini, Kepala Sekolah TK PGRI 2 Kebonwaris bersama para guru.

PASURUAN, BANGSAONLINE.com - Di era milenial seperti zaman sekarang ini, ternyata masih ada lembaga sekolah yang membudayakan bahasa jawa kepada anak didiknya. Hal itulah yang diterapkan Taman Kanak-kanak (TK) PGRI 2 Kebonwaris, Pandaan, Pasuruan.

Hartini, Kepala Sekolah TK PGRI 2 Kebonwaris menyampaikan, selain sebagai bentuk pelestarian budaya, penerapan bahasa jawa juga bertujuan agar anak didiknya mampu berkomunikasi di lingkungan dengan baik. 

"Bahasa jawa yang diajarkan di sekolah kami bahasa Kromo Inggil yang diterima oleh kalangan masyarakat Jawa. Misalnya, dalam komunikasi dalam penyebutan kata "kamu" yang sebelumnya menggunakan koen, koe, awakmu, dan riko, kami upayakan untuk diganti dengan panjenengan atau sampean," tuturnya kepada BANGSAONLINE.com di kantornya, Jumat (8/2). 

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video