Pelatihan UMKM untuk Bekal Napi setelah Bebas | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Pelatihan UMKM untuk Bekal Napi setelah Bebas

Editor: Revol Afkar
Wartawan: Gunawan Wihandono
Rabu, 13 Maret 2019 17:24 WIB

Para napi saat mengikuti pembekalan kewirausahaan yang diberikan oleh narasumber dari Diskoperindag.

TUBAN, BANGSAONLINE.com - Sedikitnya 80 Narapidana (Napi) kasus narkoba di Lapas Kelas II B Tuban mengikuti kegiatan pembinaan dan fasilitas kewirausahaan pengelolaan manajemen UMKM di lapas setempat, Rabu (13/3).

Dengan menggandeng Dinas Koperasi, Perindustrian dan Perdagangan (Diskoperindag) dan Badan Narkotika Nasional Kabupaten (BNNK) Tuban, pembekalan kewirausahaan tersebut untuk memberikan pengetahuan kepada para napi, sehingga nantinya dapat diterapkan setelah terbebas dari masa tahanan.

Kepala Lapas (Kalapas) Kelas II B Tuban, Sugeng Indrawan mengatakan, kegiatan ini dibagi menjadi dua sesi dengan jumlah peserta keseluruhan sebanyak 80 Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP).

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video