Asteroid Sebesar Gunung Terancam Masuk Bumi | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Asteroid Sebesar Gunung Terancam Masuk Bumi

Editor: Revol
Kamis, 11 Desember 2014 00:52 WIB

foto: tribunnews.com

MOSCOW (BangsaOnline) - Seorang ilmuwan terkemuka baru-baru ini mengemukakan fakta yang menggemparkan, sebuah berukuran gunung sedang menuju ke Bumi.

Batu ruang angkasa itu bernama '2014 UR116', rutin melintasi planet kita setiap tiga tahun, dan bisa saja menghujam ke bumi dalam 150 tahun ke depan.

Penemu itu, Vladimir Lipunov, mengatakan, kehadiran batu raksasa itu tidak berbahaya. Tapi jika menghantam bumi, bisa menimbulkan ledakan 1.000 kali lebih besar dari dampak meteor seukuran bus yang jatuh di Rusia di tahun 2013.

Menurut Profesor di Universitas Moscow tersebut, akan sulit bagi itu menuju ke bumi karena pengaruh tarikan gravitasi dari planet lain. Hal itu menyebabkan lintasannya selalu berubah.

Meski demikian, ia mengatakan bahwa dengan keberadaannya telah menjadi pengingat bahwa para ilmuwan memiliki informasi yang terbatas mengenai lain yang dapat menyebabkan kerusakan di bumi.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

Sumber: tribunnews.com

 

sumber : tribunnews.com

 Tag:   asteroid

Berita Terkait

Bangsaonline Video