Diduga Tercemar Bahan Kimia, Air Sungai di Kediri jadi Berwarna Merah | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Diduga Tercemar Bahan Kimia, Air Sungai di Kediri jadi Berwarna Merah

Editor: Revol Afkar
Wartawan: Muji Harjita
Senin, 03 Februari 2020 16:03 WIB

Air sungai tampak berwarna merah (foto kanan) dan kemudian kembali normal saat Tim Satpol PP melakukan penulusuran. (foto: ist)

KEDIRI, BANGSAONLINE.com - Warga di sekitar sungai di perbatasan Keluarahan Kampung Dalem dan Kelurahan Kaliombo, Kota Kediri, dikejutkan dengan air sungai yang berwarna merah, Senin (3/2/2020) sekitar pukul 09.00 WIB. Mengetahui hal tersebut, warga lalu mengadu ke Satpol PP Kota Kediri.

Kabid Trantibum Satpol PP Kota Kediri, Nur Khamid, membenarkan bila pihaknya mendapat aduan perihal air sungai berubah berwarna merah. Mendapat aduan tersebut, pihaknya langsung menindaklanjuti dengan mendatangi sungai di Kampung Dalem yang berwarna merah.

"Pada hari ini, Senin, 3 Januari 2020 mulai pukul 11.50 WIB s/d 13.00 WIB, kami bersama tim telah melakukan survei identifikasi terkait sungai yang berwarna merah di RT 01/02 RW 04 Kel. Kampung Dalem Kec. Kota Kota Kediri," kata Nur Khamid.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video