​Sekda Kabupaten Pasuruan Bersama Sejumlah Kepala OPD Tinjau Lokasi Banjir | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

​Sekda Kabupaten Pasuruan Bersama Sejumlah Kepala OPD Tinjau Lokasi Banjir

Editor: Nizar Rosyidi
Wartawan: Ahmad Habibi
Kamis, 04 Februari 2021 18:31 WIB

Sekda Kabupaten Pasuruan Anang Syaiful WIjaya bersama beberapa kepala OPD serta BPBD melakukan peninjuan ke lokasi bencana. (foto: ist)

PASURUAN, BANGSAONLINE.com - Banjir bandang yang melanda wilayah Kecamatan Gempol Kabupaten Pasuruan tak hanya meninggalkan duka bagi warga setempat. Sejumlah fasilitas umum dan infrastruktur pun mengalami kerusakan, seperti jembatan putus, belasan rumah penduduk roboh, dan sekolah juga rusak parah.

Oleh karena itu, Sekda Kabupaten Pasuruan Anang Syaiful WIjaya bersama beberapa kepala OPD serta BPBD melakukan peninjuan ke lokasi bencana tersebut, yakni di Desa Kepulungan dan Desa Ngerong untuk melakukan pendataan fasiltas umum yang rusak, Kamis (4/2/2021).

"Secepatnya, pemkab akan melakukan penangan kerusakan fasilitas umum akibat bencana banjir kemarin petang," ujar Anang saat melakukan peninjauan jembatan di Dusun Payaman, Desa Ngerong, Kamis (4/2/2021).

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video