Daftar Juara Umum SEA Games dari Tahun ke Tahun

Daftar Juara Umum SEA Games dari Tahun ke Tahun Foto: cambodia2023.com

SURABAYA, BANGSAONLINE.com - Pesta Olahraga Asia Tenggara atau biasa disebut adalah ajang multi-olahraga yang diadakan setiap dua tahun dan melibatkan 11 negara kawasan Asia Tenggara.

Asal-usul berkaitan erat dengan Pesta Olahraga Semenanjung Asia Tenggara atau disingkat SEAP Games. SEAP Games pertama kali digelar di Bangkok pada 1959, dan diikuti kurang lebih 527 atlet dari 12 cabang olahraga.

Baca Juga: Dibuka Bupati Gus Yani, Porkab Gresik 2024 Diikuti Ribuan Atlet

Atlet tersebut berasal dari Thailand, Malaysia, Vietnam Selatan, Burma (Myanmar), Laos, dan Singapura.

Ajang ini berubah menjadi pada 1977, seiring masuknya dua negara lain yakni Filipina dan Indonesia. Sementara Brunei tercatat mengikuti X di Jakarta, dan Timor Leste pada Pesta Olahraga Asia Tenggara XXII saat Vietnam menjadi tuan rumah.

Pada edisi ke-32 tahun ini, diadakan di Kamboja dengan mempertandingkan 36 cabang olahraga.

Baca Juga: Pernah Dijanjikan Jadi PNS, Mantan Atlet Atletik SEA Games Asal Sampang Hanya Jadi Guru Honorer

Sepanjang sejarah perhelatan , ada 6 negara berbeda yang pernah menyabet juara umum.

Berikut daftar juara umum dari tahun ke tahun

1. 1959

Baca Juga: Mantan Atlet SEA Games dari Sampang ini Tak Bisa Jadi PNS, Kenapa?

Tuan rumah: Bangkok, Thailand

Juara umum: Thailand

2. 1961

Baca Juga: Bupati Sidoarjo Siapkan Tali Asih untuk Atlet Peraih Medali SEA Games 2023

Tuan rumah: Yangon, Burma

Juara umum: Burma

3. 1965

Baca Juga: Final Sepak Bola U-22 SEA Games 2023, Gubernur Khofifah: Saatnya Mengakhiri 32 Tahun Puasa Juara

Tuan rumah: Kuala Lumpur, Malaysia

Juara umum: Thailand

4. 1967

Baca Juga: Gubernur Khofifah Bangga, Timnas Voli Putra Raih Hattrick Emas di SEA Games

Tuan rumah: Bangkok, Thailand

Juara umum: Thailand

5. 1969

Baca Juga: Daftar Negara Peraih Emas Sepak Bola Putra SEA Games Sejak 1959

Tuan rumah: Yangon, Burma

Juara umum: Burma

6. 1971

Baca Juga: Jelang SEA Games 2023 di Kamboja, Timnas Indonesia Tetap Berlatih saat Libur Lebaran

Tuan rumah: Kuala Lumpur, Malaysia

Juara umum: Thailand

7. 1973

Tuan rumah: Singapura

Juara umum: Thailand

8. 1975

Tuan rumah: Bangkok, Thailand

Juara umum: Thailand

9. 1977

Tuan rumah: Kuala Lumpur, Malaysia

Juara umum: Indonesia

10. 1979

Tuan rumah: Jakarta, Indonesia

Juara umum: Indonesia

11. 1981

Tuan rumah: Manila, Filipina

Juara umum: Indonesia

12. 1983

Tuan rumah: Singapura

Juara umum: Indonesia

13. 1985

Tuan rumah: Bangkok, Thailand

Juara umum: Thailand

14. 1987

Tuan rumah: Jakarta, Indonesia

Juara umum: Indonesia

15. 1989

Tuan rumah: Kuala Lumpur, Malaysia

Juara umum: Indonesia

16. 1991

Tuan rumah: Manila, Filipina

Juara umum: Indonesia

17. 1993

Tuan rumah: Singapura

Juara umum: Indonesia

18. 1995

Tuan rumah: Chiang Mai, Thailand

Juara umum: Thailand

19. 1997

Tuan rumah: Jakarta, Indonesia

Juara umum: Indonesia

20. 1999

Tuan rumah: Bandar Seri Begawan, Brunei Darussalam

Juara umum: Thailand

21. 2001

Tuan rumah: Kuala Lumpur, Malaysia

Juara umum: Malaysia

22. 2003

Tuan rumah: Hanoi dan Ho Chi Minh City, Vietnam

Juara umum: Vietnam

23. 2005

Tuan rumah: Manila, Filipina

Juara umum: Filipina

24. 2007

Tuan rumah: Nakhon Ratchasima, Thailand

Juara umum: Thailand

25. 2009

Tuan rumah: Vientiane, Laos

Juara umum: Thailand

26. 2011

Tuan rumah: Jakarta dan Palembang, Indonesia

Juara umum: Indonesia

27. 2013

Tuan rumah: Naypyidaw, Myanmar

Juara umum: Thailand

28. 2015

Tuan rumah: Singapura

Juara umum: Thailand

29. 2017

Tuan rumah: Kuala Lumpur, Malaysia

Juara umum: Malaysia

30. 2019

Tuan rumah: Filipina

Juara umum: Filipina

31. 2021

Tuan rumah: Hanoi, Vietnam

Juara umum: Vietnam (git)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO