​Berikan Layanan Maksimal, CV Fajar Kunia Jaya Tour Fasilitasi Sekolah yang Ingin Outdoor Learning | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Berikan Layanan Maksimal, CV Fajar Kunia Jaya Tour Fasilitasi Sekolah yang Ingin Outdoor Learning

Editor: Yudi Arianto
Wartawan: Hendro Suhartono
Kamis, 24 Februari 2022 17:46 WIB

RA Thoriqul Huda Beketok, Desa Dungus, Kecamatan Wungu, Kabupaten Madiun foto bersama dengan latar belakang bus yang digunakan.

Adapun pelayanan yang diberikan kepada para pelanggan dari dunia pendidikan adalah fasilitas kendaraan dengan edisi terbaru dan biaya jasa yang sangat murah serta menu makanan yang mewah.

"Kita akan sediakan transportasi yang terbaru dengan kenyamanan yang maksimal serta makanan yang bergizi bila hingga lebih dari 1 hari. Sedangkan untuk biaya yang diperlukan, itu bisa dibicarakan. Pasti lebih murah dari lainnya," lanjutnya.

Hal tersebut seperti yang dituturkan oleh Nuning Rumiani, Kepala Sekolah RA (Raudhatul Athfal) Thoriqul Huda Beketok, Desa Dungus, Kecamatan Wungu, Kabupaten . Ia sangat mengapreasi dan puas dengan pelayanan yang telah diberikan oleh CV. Fajar Kurnia Jaya Tour.

"Saya sangat puas dengan pelayanan yang diberikan. Makanya, kita langsung beberapa kali kerja sama dengan biro dari Mas Fajar ini. Apa lagi untuk kegiatan anak-anak di luar. Kendaraannya bagus sekali yang diberikan ke kita," ungkap Nuning.

Dengan puasnya pelayanan tersebut, Nuning juga berharap kepada biro wisata yang digunakan agar tetap menjaga pelayanan apalagi semakin ditingkatkan. (dro/ian)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video