Sukseskan Pemilu 2024, 65 Anggota PPK Pamekasan Resmi Dilantik | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Sukseskan Pemilu 2024, 65 Anggota PPK Pamekasan Resmi Dilantik

Editor: Siswanto
Wartawan: Dimas M. S.
Rabu, 04 Januari 2023 20:08 WIB

Pelantikan 65 anggota Panitia Pemilihan panitia Kecamatan (PPK) pada Pemilihan Umum (Pemilu) 2024, di Hotel Azana, Jalan Jokotole, Rabu (4/1/2023).

"Kami berharap PPK ini betul-betul paham terkait dengan tugas. Maka dari itu, kami akan memberikan bimbingan kepada seluruh anggota yang terpilih," ujarnya.

Bupati Baddrut Tamam juga berharap anggota PPK dapat melaksanakan tugasnya sesuai prosedur. Sebab, mereka adalah orang-orang pilihan yang telah lolos seleksi.

"Untuk menjadi anggota PPK tidak mudah, harus melewati beberapa proses sampai akhirnya dilantik dan tentunya orang-orang tertentu dan pilihan," tuturnya.

"Selamat dan sukses saya harapkan bekerja dengan baik dan tentunya diperlukan kerja sama dengan TNI-Polri untuk mensukseskan pemilu tahun 2024," tegas Baddrut.

Setelah kegiatan pelantikan anggota PPK, acara dilanjutkan dengan pelatihan oleh tim KPU Kabupaten . (dim/sis)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video