Ada di Palembang, Kiai Marzuki Terlihat Salati Jenazah Katib Syuriah PWNU Jateng di Semarang | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Ada di Palembang, Kiai Marzuki Terlihat Salati Jenazah Katib Syuriah PWNU Jateng di Semarang

Editor: Yudi Arianto
Wartawan: M Didi Rosadi
Kamis, 23 Desember 2021 19:54 WIB

Nur Hidayatullah, Sekretaris Lajnah Falakiyah PWNU Kalsel saat bersilaturahmi dengan Ketua PWNU Jatim KH Marzuki Mustamar. foto: istimewa

"Beliau waktu itu di Palembang. Tapi pada saat itu juga kirim tahlil, salat gaib, dan doa," imbuhnya.

Dosen UIN Walisongo Semarang itu memandang Kiai Marzuki sebagai sosok alim. Ia menilai Kiai Marzuki adalah ulama yang selama ini memakmurkan tradisi NU.

"Beliau menguatkan hujjah Aswaja An Nahdliyah. Banyak video beliau tentang Yasin, Qunut, membela Aqidah Ahlussunnah. Kemudian beliau punya hubungan emosional yang bagus kepada yang hidup dan meninggal," pungkas Sekretaris Lajnah Falakiyah PWNU Kalsel ini.

Sekadar diketahui, Kiai Marzuki Mustamar menjadi salah satu kandidat Ketua Umum PBNU pada Muktamar NU ke-34 di Provinsi . Majunya Ketua ini menjadi kejutan dalam muktamar ini. Pasalnya, selama ini sejumlah pengurus mengklaim NU Jatim solid mendukung Gus Yahya Cholil Staquf sebagai calon ketua umum PBNU. (mdr/ian)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video