PLN Lakukan Pemeliharaan Transmisi Jalur Krusial | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

PLN Lakukan Pemeliharaan Transmisi Jalur Krusial

Editor: Yudi Arianto
Wartawan: Diyah Khoirunnisa
Selasa, 29 Maret 2022 23:47 WIB

PLN UIT JBM terus menjaga keandalan sistem ketenagalistrikan tegangan tinggi.

Didik pun melanjutkan, upaya yang dilakukan adalah melaksanakan penggantian isolator dalam kondisi tanpa padam oleh tim PDKB UPT Surabaya, dimana pekerjaan ini berlangsung selama kurang lebih 5 jam.

"Dikerjakan dengan kondisi tanpa padam, daya yang diselamatkan sebesar 375 MW. Material yang diganti adalah isolator sebanyak 12 keping beserta rangkaian aksesorisnya," kata Didik. Dengan penanganan yang cepat dan tepat, diharapkan dapat meminimalisir terjadinya gangguan akibat petir dan faktor alam lainnya serta kontinuitas penyaluran tetap berjalan sebagaimana mestinya. (diy/ari)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video