Simak Bahaya Kembang Api Bagi Kesehatan | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Simak Bahaya Kembang Api Bagi Kesehatan

Editor: Annisa'a Ambarnis
Sabtu, 31 Desember 2022 13:12 WIB

Simak Bahaya Kembang Api Bagi Kesehatan. Foto: Ist

SURABAYA, BANGSAONLINE.com - Euforia tahun baru selalu diwarnai dengan , namun juga memiliki bahaya bagi kesehatan tubuh. Kembang api dapat berfungsi sebagai sarana hiburan serta memeriahkan suatu perayaan.

Dilansir dari Halodoc, berikut dampak bagi kesehatan:

1. Mengganggu pernapasan karena terbuat dari berbagai bahan kimia yang mengeluarkan senyawa berbahaya seperti SO2, CO, NOx, dan hidrokarbon ke udara. Senyawa tersebut dapat mengancam saluran pernapasan.

2. Mengganggu pendengaran karena ledakan dapat membuat telinga menjadi pekak

3. Percikan bunga api dari mempunyai suhu yang sangat tinggi, sehingga jika terkena kulit dapat berpotensi menyebabkan luka bakar.

Untuk menghindari dampak , berikut tips menonton :

1. Atur jarak sehingga tidak terlalu dekat dengan

2. Pakailah masker yang dapat memfilter udara di daerah sekitar

(ans)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video