Sambut Idul Adha dengan Amalan 10 Hari Pertama Bulan Zulhijah | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Sambut Idul Adha dengan Amalan 10 Hari Pertama Bulan Zulhijah

Editor: Annisa'a Ambarnis
Rabu, 21 Juni 2023 13:21 WIB

Sambut Idul Adha dengan Amalan 10 Hari Pertama Bulan Zulhijah. Foto: Ist

2. Salat Idul Adha

Salat Idul Adha dilakukan pada 10 Zulhijah pagi. Sebelum melaksanakan Salat hari raya Idul Adha disunnahkan mandi dan tidak makan.

3. Menyembelih Hewan Kurban

Bagi umat Islam yang mampu dapat melaksanakan amalan sunnah menyembelih hewan kurban. Ibadah Kurban dilaksanakan setelah salat Idul Adha sampai 3 hari tasyrik yaitu 11, 12, dan 13 Zulhijah.

Ibadah kurban memiliki tujuan untuk mendekatkan diri kepada sang pencipta yaitu Allah SWT dan memperoleh keridhaan-Nya. Ibadah ini termasuk yang diperintahkan oleh Allah SWT.

"Maka salatlah kepada Tuhanmu dan sembelihlah hewan kurban." (QS Al-Kautsar ayat 2).

(ans) 

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video