Cara Cairkan Buah Beku agar Tidak Bertekstur Lembek | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Cara Cairkan Buah Beku agar Tidak Bertekstur Lembek

Editor: Annisa'a Ambarnis
Rabu, 27 September 2023 16:02 WIB

Cara Cairkan Buah Beku agar Tidak Bertekstur Lembek. Foto: Ist

Masukkanlah buah beku ke dalam kantong penyimpanan makanan yang tertutup rapat atau biarkan di dalam kemasan yang belum dibuka apabila menggunakan seluruh kemasan.

Tempatkan kantong di wastafel bersih di bawah air dingin yang mengalir, lalu letakkan pada baskom.

Air tidak perlu mengalir hingga penuh, cukup biarkan hingga menetes ke dalam kantong. Selanjutnya, biarkan buah di bawah air selama 1 jam dan balikkan kantong setiap 10 menit.

3. Cairkan dengan microwave

Masukkan buah beku ke dalam kantong makanan yang tertutup. Kemudian, masukkan kantong ke dalam mangkuk atau piring untuk mencegah microwave berantakan apabila ada sobekan pada kantong.

Aturlah daya terendah pada microwave Anda, lalu masak selama 1 menit. Periksa kemasannya dan balikkan kantong setiap 10 detik. Keluarkan buah ketika sudah lembut saat disentuh.

(ans) 

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video