Lupa Pasang Sabuk Pengaman, Avanza di Sidoarjo Nyebur ke Sungai Desa Kedambi | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Lupa Pasang Sabuk Pengaman, Avanza di Sidoarjo Nyebur ke Sungai Desa Kedambi

Editor: Yudi Arianto
Wartawan: Catur Andy
Minggu, 09 September 2018 19:26 WIB

Kondisi mobil yang masih berada di sungai dalam kondisi terbalik.

SIDOARJO, BANGSAONLINE.com - Lalai tidak memakai sabuk pengaman, mobil Toyota Avanza W 402 YD yang dikemudikan Oktiyar Dwi Ariayanti (22), tercebur dan terbalik ke dalam sungai Desa Kesambi, Minggu (9/9) siang.

Untungnya dalam peristiwa tersebut, tidak ada korban jiwa. Korban warga Dusun Kesamben RT 03 RW 02, Desa Wunut, Kecamatan Porong itu hanya mengalami kerugian materiil yang diperkirakan mencapai Rp 10 juta.

Kanit lantas Polsek Porong AKP Sunardi melalui Aiptu Murtafiq mengatakan peristiwa tersebut murni kecelakaan tunggal. Menurut keterangan korban, awalnya ia bersama mobil yang dikendarainya melaju dari barat Krembung menuju Porong.

Setibanya di lokasi kejadian dengan kondisi melaju berkecepatan sedang, mpbilnya menepi ke sisi jalur kiri jalan untuk memasang sabuk pengaman. Namun pada saat memasang sabuk pengaman, mobil langsung terperosok dan terbalik. 

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video