Terkait Penolakan Kilang Minyak di Tuban, Ini Kata Presiden Jokowi | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Terkait Penolakan Kilang Minyak di Tuban, Ini Kata Presiden Jokowi

Editor: Nur Syaifudin
Wartawan: Suwandi
Sabtu, 02 Februari 2019 10:31 WIB

Presiden RI, Jokowi didampingi Bupati Tuban, H Fathul Huda.

menambahkan, pendirian kilang minyak tujuannya agar negara memiliki revenue kilang minyak sendiri. Oleh sebab itu, pemerintah tidak hanya membangun di Tuban, namun dibangun pula di Balikpapan, Bontang, dan Balongan.

"Intinya semua itu untuk membuka lapangan pekerjaan. Dengan adanya kilang, kita ingin buka invetasi itu membuka lapangan pekerjaan sebanyak-banyaknya. Kalau di Tuban ini kerja sama antara Pertamiana dan Rosneft," beber .

Diketahui, pembangunan kilang minyak di Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban terletak di tiga desa, yakni Wadung, Sumurgeneng, dan Kaliuntu. Namun proses pendirian kilang minyak ternyata menemui kendala. Yakni adanya penolakan warga sekitar. Alasannya, mereka tidak ingin lahan pertanian yang dijadikan mata pencahariannya hilang. (wan/ns)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video