Manfaatkan Kali Mati Atasi Banjir di Bangil, Pemkab Pasuruan Gencar Sosialisasi | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Manfaatkan Kali Mati Atasi Banjir di Bangil, Pemkab Pasuruan Gencar Sosialisasi

Editor: Yudi Arianto
Wartawan: Ahmad Habibi
Selasa, 26 Maret 2019 20:31 WIB

Pembersihan Sungai Wrati dari sampah.

Rencananya nanti di kali mati juga akan dilakukan normalisasi serta penertiban bangunan liar (bangli) milik masyarakat di sepanjang sempadan. 

"Jika bangli tersebut tidak ditertibkan,  secara otomatis akan menghambat kegiatan program. Tentunya pemerintah juga akan memberikan fasilitas berupa tempat relokasi bagi masyarakat berupa rusunawa," tegas Hanung.

Ada ratusan rumah penduduk serta fasilitas umum yang rencana akan dilakukan relokasi seperti sekolah, masjid, makam, jalan desa yang tersebar di dua kecamatan, dengan rincian di Kecamatan Gempol ada 97 KK, Kecamatan Beji (Desa Kedungringin dan Kedungboto) 464 KK, SD 1 unit, masjid 3 unit, jalan desa 6 titik, danTPQ 3 unit. (bib/par/ian)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video