Terbentur Biaya, Jenazah PMI Asal Kediri yang Meninggal di Malaysia Tak Bisa Dipulangkan | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Terbentur Biaya, Jenazah PMI Asal Kediri yang Meninggal di Malaysia Tak Bisa Dipulangkan

Editor: Revol Afkar
Wartawan: Muji Harjita
Kamis, 27 Agustus 2020 16:38 WIB

Surono, Kepala Kelurahan Betet, Kecamatan Pesantren, Kota Kediri saat memberi penjelasan kepada wartawan. foto: MUJI HARJITA/ BANGSAONLINE

"Almarhumah Ibu Krisrinawati bekerja di sebuah rumah makan, Jalan Badik 16 No 29 Taman Puteri Wangsa, Johor Bahru," tambah Eko.

Sementara itu, Surono, Kepala Kelurahan Betet Kecamatan Pesantren, Kota , ketika ditemui membenar bahwa Kristinawati adalah warganya. Dia memang sudah lama berkerja di Malaysia dan meninggal tanggal 25 Agustus 2020.

Menurut Surono, pihaknya selama ini sudah berkoordinasi dengan para pegiat sosial yang peduli dengan almarhumah Kristinawati. "Setelah melalui perundingan dengan pihak keluarga, akhirnya disepakati bahwa Almarhumah Kristinawati dimakamkan di Malaysia," kata Surono, Kamis (27/8). (uji/rev)

 

 Tag:   Kediri TKI Kediri

Berita Terkait

Bangsaonline Video