Tokoh Lintas Agama: Presiden Harus Berantas Korupsi, Tak Ada Kriminalisasi | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Tokoh Lintas Agama: Presiden Harus Berantas Korupsi, Tak Ada Kriminalisasi

Kamis, 05 Februari 2015 20:33 WIB

Para tokoh agama saat menyatakan sikap di PBNU Jakarta. Foto: detik.com

3. Pemimpin yang jujur, amanah dan adil akan membawa bangsa ini mencapai kemajuan dan kesejahteraan.

Oleh karena itu kami tokoh agama-agama dan kepercayaan menyampaikan seruan moral sebagi berikut:

1. Menyerukan kepada bangsa Indonesia untuk tidak khawatir, was-was atau resah, serta tetap tenang dan menjalankan aktifitas sebagaimana biasa.

2. Menyerukan kepada Presiden Republik Indonesia untuk terus secara sungguh-sungguh memimpin pemberantasan korupsi.

3. Mengetuk nurani Presiden Republik Indonesia untuk tidak ragu-ragu mengambil langkah yang tegas, cepat dan tepat untuk mengakhiri dan menyelesaikan perselisihan dan kemelut antara dan Polri sesuai konstitusi.

4. Menyerukan Presiden Republik Indonesia untuk mengangkat kepemimpinan Polri dengan mengutamakan moralitas, kredibilitas, berintegritas dan kapabel.

5. Mendukung dan Polri untuk melakukan tugasnya menegakkan hukum dalam kerangka memberantas korupsi dan meningkatkan akuntabilitasnya.

6. Mendorong semua pihak agar menghentikan kriminalisasi dan tidak menjadikan dan Polri sebagai alat bagi kepentingan politik individu dan kelompok.

6. Mengingatkan untuk kembali ke fitrahnya dan betul-betul menjaga dan meningkatkan kredibilitasnya sebagai lembaga pemberantasan korupsi.

Sumber: detik.com

 

sumber : detik.com

 Tag:   Jokowi KPK kapolri

Berita Terkait

Bangsaonline Video