Resep Nasi Lemak Praktis dan Lezat

Resep Nasi Lemak Praktis dan Lezat Resep Nasi Lemak Praktis dan Lezat. Foto: Ist

SURABAYA, BANGSAONLINE.com - Nasik lemak yang memiliki komposisi nasi santan, ikan teri, telur dadar, kacang goreng, udang, dan sambal sering dijumpai di Malaysia, Singapura, Brunei, Riau dan Sumatera Utara.

Adapun resep praktis dan lezat yaitu:

Baca Juga: Harga Emas Antam Hari Ini 4 Oktober 2024

Bahan:

-300 gram beras pulen, cuci dan tiriskan

-3 sdm minyak samin atau mentega

Baca Juga: 7 Cara Menurunkan Gula Darah Tinggi

-600 ml santan atau susu cair

Bumbu:

-2 sdm irisan bawang merah

Baca Juga: 5 Minuman yang Efektif Menurunkan Gula Darah

-1 sdt irisan jahe

-1 sdm garam

Telur dadar:

Baca Juga: Resep Kekian Goreng, Camilan Gurih Favorit Keluarga

-25 gram tepung terigu

-4 butir telur ayam

-1/2 sdt garam

Baca Juga: Benarkah Kopi Hitam Paling Baik untuk Kesehatan? Ini Penjelasannya

-100 ml air

Cara membuat :

1. Panaskan minyak samin atau mentega dan tumis bumbu hingga harum

Baca Juga: Harga Emas Antam Hari Ini 3 Oktober 2024

2. Tuangkan santan atau susu cair dan beras, masa hingga menjadi nasi aron dan air menyusut

3. Kukus di dalam panci pengukus selama lebih kurang 45 menit hingga matang

Cara membuat telur dadar:

Baca Juga: Resep Risoles Isian Jamur Keju, Ide Camilan Lezat di Rumah

1. Campur semua bahan dadar, aduk hingga merata

2. Panaskan wajan, buat adonan menjadi dadar, lakukan hingga adonan habis

Hidangkan dengan dadar dan acar kol.

Baca Juga: Resep Pempek Adaan Ayam Udang

(ans)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Lihat juga video 'Mulai dari 10 Ribu, Warung Omahe Dewe di Kediri Sediakan Masakan Khas Pedesaan':


Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO