Antisipasi Penjarahan Eks RSUD di Mojokerto Dipagar Keliling | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Antisipasi Penjarahan Eks RSUD di Mojokerto Dipagar Keliling

Editor: rosihan c anwar
Wartawan: yudi eko purnomo
Minggu, 13 April 2014 12:43 WIB

Dipagar seng, eks RSUD di Jalan Gajahmada.foto:yudi eko purnomo/BANGSAONLINE

Pemkot sangat bertanggung jawab untuk melindungi aset daerah agar tidak jarah maling. Meski sudah ada tenaga kemanan di gedung tersebut, namun untuk menjaga gedung seluas sekitar sepuluh hektar ini kemampuannya sangat terbatas. Selain gelap bangunn tersebut memilki banyak pintu masuk." Ya memang paling efektif selain satpam kita juga bangun pagar tertutup," ujarnya.

Sementara lemahnya pengamanan aset terlihat di bangunan milik Pemkot di Jl.By Pass. Bangunan yang rencanakan digunakan sebagai SIK kini habis di jarah maling. Aset senilai ratusan juta kini muspro, beberapa bagian bangunan seperti roling door, panel listrik dan kabelnya serta kusen cendela habis di babat maling. Akibat penjarahan itu Pemkot dirugikan sekitar ratusanjuta rupiah. Pengalaman buruk terhadap hilnggnyaaset pemkot akibat di jarah malingsegera di sikapi oleh pimpinan daerah setempat.

 

 Tag:   Mojokerto

Berita Terkait

Bangsaonline Video