Harga Kedelai Melonjak, Pelaku UMKM Tahu di Kediri Menjerit | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Harga Kedelai Melonjak, Pelaku UMKM Tahu di Kediri Menjerit

Editor: Revol Afkar
Wartawan: Muji Harjita
Selasa, 15 Februari 2022 11:19 WIB

Gatot Siswanto saat mengecek kedelai yang akan dimasak menjadi tahu. foto: MUJI HARJITA/ BANGSAONLINE

"Kami terpaksa juga menurunkan produksi hingga 20 persen lebih dari sebelumnya. Kalau sebelum ada kenaikan , kami bisa menghabiskan 300 kg kedelai setiap harinya, sekarang turun menjadi hanya 240 kg," imbuhnya.

Gatot berharap, pemerintah segera mengambil kebijakan untuk menurunkan . Mengingat, saat ini harga minyak goreng juga masih tinggi. Ia khawatir usahanya akan gulung tikar bila keadaan dan minyak goreng tidak segera turun.

"Kami para pelaku UMKM di Kabupaten Kediri memohon dengan sangat kepada pemerintah untuk segera membuat kebijakan yang tidak merugikan para pelaku UMKM," tutup Gatot. (uji/rev)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video