Guwoterus Diresmikan Bupati Jadi Desa Wisata Berbasis Sedekah | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Guwoterus Diresmikan Bupati Jadi Desa Wisata Berbasis Sedekah

Wartawan: Suwandi
Rabu, 27 Desember 2017 18:21 WIB

Bupati Tuban menandatangani prasasti sebagai tanda peresmian Desa Guwoterus sebagai desa wisata berbasis sedekah.

TUBAN, BANGSAONLINE.com - Desa Guwoterus, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban resmi dijadikan desa wisata berbasis sedekah oleh Bupati H Fathul Huda, Rabu (27/12). Peresmian ini ditandai dengan penandatangan prasasti oleh orang nomor satu di Tuban tersebut.

Dalam sambutannya, Fathul Huda mengatakan bahwa Desa Guwoterus dijadikan desa wisata berbasis sedekah karena memiliki banyak potensi wisata dan olahan pemberdayaan masyarakat.

"Selain itu, berbagai elemen dan masyarakatnya juga turut serta dalam program pengentasan kemiskinian yang bekerjasama dengan Baznas Tuban. Sehingga, dengan menggali potensi yang ada Desa Guwoterus dapat menekan angka kemiskinan yang ada," ujarnya.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

 Tag:   Desa Tuban

Berita Terkait

Bangsaonline Video