Diserang Hama Ulat, Petani Jagung di Bektiharjo Tuban Alami Kerugian Rp 14 Miliar | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Diserang Hama Ulat, Petani Jagung di Bektiharjo Tuban Alami Kerugian Rp 14 Miliar

Editor: Revol Afkar
Wartawan: Gunawan Wihandono
Minggu, 12 Januari 2020 21:22 WIB

Hama ulat yang menyerang tanaman jagung. foto: Ilustrasi

"Nilai ini dihitung berdasarkan asumsi harga jagung per kg Rp 3.200. Potensi kehilangan produksi 44.821 kuintal jagung," paparnya.

Untuk membantu meringankan beban kerugian, para anggota kelompok tani di Desa Bektiharjo berharap agar asuransi petani segera direalisasikan di desa ini. Selain itu, juga diharapkan ada tim PHT yang terjun ke lapangan untuk mencari akar permasalahannya.

"Kami berharap pemerintah ikut membantu penyediaan benih jagung untuk petani. Di samping itu, program SLPHT (Sekolah Lapangan Penanggulangan Hama Terpadu) harus segera direalisasikan," pungkas Wirlilik. (gun/rev)

 

 Tag:   Pertanian Tuban

Berita Terkait

Bangsaonline Video