Kabar Gembira dari WaIi Kota Pasuruan, Pemkot Akan Mengkover BPJS Warga Tak Mampu | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Kabar Gembira dari WaIi Kota Pasuruan, Pemkot Akan Mengkover BPJS Warga Tak Mampu

Editor: Nur Syaifudin
Wartawan: Supardi
Sabtu, 28 Agustus 2021 14:21 WIB

Dijelaskan , saat ini terdapat sekitar 2.700 warga peserta BPJS yang mempunyai tunggakan. Bagi peserta BPJS mandiri, khususnya yang tidak mampu, akan memperoleh rekomendasi agar pembayarannya dapat diambil alih Pemkot Pasuruan.

"Dengan catatan, mereka memenuhi syarat benar-benar tidak sanggup membayar yang akan dicocokkan dengan data milik pemerintah. BPJS, bagi warga yang tidak mampu sangat penting untuk kelangsungan hidup sehat," ujar dalam forum komunikasi pimpinan, Jumat (27/08).

mengajak BPJS Kesehatan agar mau melakukan kerja sama untuk mengkover pegawai pemerintah non Pegawai Negeri Sipil (PNS) dan Tenaga Harian Lepas (THL) di lingkungan Pemkot Pasuruan. Jumlahnya lebih dari 1.000 orang yang pembayarannya akan ditanggung Pemkot. (par/ns)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video