Pembangunan KIHT di Pamekasan Dikebut | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Pembangunan KIHT di Pamekasan Dikebut

Editor: Rohman
Wartawan: Dimas MS
Senin, 04 April 2022 20:33 WIB

Pembangunan KIHT di Desa Gugul, Kecamatan Tlanakan, Kabupaten Pamekasan.

PAMEKASAN, BANGSAONLINE.com - Pembangunan kawasan Industri Hasil Tembakau (KIHT) di Desa Gugul, Kecamatan Tlanakan, Kabupaten Pamekasan, tengah dikebut agar rampung pada akhir tahun ini.

Proyek dengan kontrak senilai Rp3.111.651.300,00 dengan selama 100 hari kalender untuk waktu pelaksanaan ini dikerjakan CV Alam Rindang Hijau yang berdomisili di Sampang. Kepala Disperindag Pamekasan, Achmad Sjaifuddin, menyebut pembangunan KIHT terus dikerjakan agar mencapai target.

"Pihak terkait berusaha semaksimal mungkin untuk mencapai target pembangunan KIHT, sehingga secepatnya bisa di fungsikan sebaik-baiknya," ujarnya, Senin (4/4/2022).

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

 Tag:   dbhcht pamekasan

Berita Terkait

Bangsaonline Video