Sambil Olahraga dan Rekreasi, Masyarakat Surabaya Manfaatkan Legal Expo Kemenkumham Jatim di CFD | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Sambil Olahraga dan Rekreasi, Masyarakat Surabaya Manfaatkan Legal Expo Kemenkumham Jatim di CFD

Editor: Revol Afkar
Minggu, 06 Agustus 2023 10:05 WIB

Legal Expo Kemenkumham Jatim di Car Free Day (CFD) Darmo Surabaya, Minggu (6/8/2023).

Untuk itu, pemilik merek dagang SushiO itu berharap kegiatan serupa bisa berkelanjutan.

"Semoga bisa sering kegiatan seperti ini, agar bisa memudahkan masyarakat," harapnya.

Sementara itu, Kadiv Yankumham Subianta Mandala menjelaskan bahwa legal expo ini memang sengaja digelar pada hari Minggu. Mengingat banyak warga Surabaya yang kesulitan mengakses pelayanan publik selama hari kerja.

"Kami melihat masyarakat banyak yang disibukkan pekerjaan saat hari kerja, untuk itu kami hadir ketika masyarakat libur," ujar Subianta.

Selain itu, pihaknya juga menyasar pusat keramaian seperti car free day. Dengan harapan, masyarakat bisa sekaligus menikmati akhir pekan sambil memenuhi kebutuhan akan pelayanan publik di Kemenkumham.

"Melihat antusiasme masyarakat yang cukup besar, kami akan pertimbangkan untuk membuat kegiatan legal expo di kemudian hari," tutup pria asli Bali itu. (hms)

Sumber: Humas Kemenkumham Jatim

 

sumber : Humas Kemenkumham Jatim

Berita Terkait

Bangsaonline Video