Berikut Pesan Pj Wali Kota Kediri saat Audiensi dengan KPU dan Bawaslu | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Berikut Pesan Pj Wali Kota Kediri saat Audiensi dengan KPU dan Bawaslu

Editor: M. Aulia Rahman
Wartawan: Muji Harjita
Senin, 20 November 2023 17:59 WIB

Pj Wali Kota Kediri, Zanariah, saat menerima audiensi KPU dan Bawaslu. Foto: Ist

"Sehingga nanti pemasangan APK tidak semrawut dan mengganggu estetika Kota Kediri. Sebenarnya tidak ada batasan, tapi nanti kalau kami lepas akan mengganggu keindahan. Jadi kami akan koordinasikan ke pengurus partai politik juga," paparnya.

Sementara itu, Kepala Sekretariat Kota Kediri, Fenita Putri, menyebut pihaknya sudah mengamankan 100 APS (alat peraga sosialisasi). Dari pelanggaran yang diamankan paling dominan terjadi pelanggaran citra diri (nomor urut, gambar, maupun logo).

"Dalam penertiban kemarin kami dibantu dan kepolisian. Kami akan melakukan sosialisasi netralitas ASN juga. Mohon dukungannya dan terima kasih atas sinergi yang terjalin selama ini," tuturnya.

Dalam audiensi itu, juga didampingi Kepala Kantor Kesbangpol Kota Kediri, Bagus Hermawan Apriyanto, jajaran KPU, dan . (uji/mar)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video