Lihat Bukit Jokowi di Sirkuit Mandalika, Eh, Ada Bukit Nangis, Tapi Indah... Lho

Lihat Bukit Jokowi di Sirkuit Mandalika, Eh, Ada Bukit Nangis, Tapi Indah... Lho Bundaran By Pass menuju Sirkuit Mandalika Lombok Tengah NTB. Foto: MMA/BANGSAONLINE.com

MATARAM, BANGSAONLINE.com yang terletak di Desa Kuta, , Nusa Tenggara Barat () menjadi salah satu magnet internasional. Kini sirkuit kelas dunia itu terus menjadi perbincangan publik berbagai dunia. Apalagi menjelang balapan pada 18 – 20 Maret mendatang.

Seperti apa sih arena balap internasional itu? Nah, M Mas’ud Adnan, CEO HARIAN BANGSA dan BANGSAONLINE.COM, pada Ahad, 20 Februari 2022, sempat mengunjungi sirkuit kebanggaan Indonesia itu. Ia sempat merekam beberapa sudut yang dianggap menarik.

Baca Juga: Terima Jagung dari NTB untuk Kesejahteraan Peternak, Bapanas Puji Kerja Sama Daerah Pemkab Blitar

Nah, para pembaca dan penonton bisa menyaksikan di TV BANGSA dan BANGSAONLINE. Dibawah ini laporannya:

Yang pasti, Mas’ud Adnan mengacungi jempol atas keindahan Sirkuit Mandalika.

“Luar biasa! Bahkan keindahan itu tak hanya terlihat pada yang terletak di perbukitan yang sangat eksotis. Tapi juga terlihat pada jalan atau by pass yang dibangun secara khusus menuju ke ,” tutur Mas’ud Adnan.

Baca Juga: Curhat Dall'Igna Sebelum Putuskan Pilih Marquez: Saya Berubah Pikiran Beberapa Kali

Ternyata Mas’ud Adnan tidak hanya melihat-lihat Sirkuit Mandalika, tapi juga masuk ke Bukit Jokowi, tempat VIP yang paling nyaman, untuk menyaksikan trek panjang .

Alumnus Pascasarjana Unair dan Pesantren Tebuireng Jombang Jawa Timur itu bisa masuk ke area khusus dan istimewa itu berkat Ari Suhaimi, tokoh muda . Ari Suhaimi adalah kader NU yang juga aktivis KNPI itu.

(Ari Suhaimi dan M Mas'ud Adnan. Foto: BANGSAONLINE.com)

Baca Juga: BMW Buka Peluang Turun di MotoGP

Ari Suhaimi bahkan bukan hanya membantu akses tapi juga memandu rombongan yang dikawal patwal itu.

Ini memang bukan rombongan biasa. Tapi rombongan Prof Dr KH Asep Saifuddin Chalim, tokoh kharismatik Indonesia. Dan setiap Kiai Asep ke , Ari Suhaimi memang selalu menjadi pengawal. Ia menyiapkan mobil plus mengemudikan, kemana pun Kiai Asep pergi.

Keindahan terlihat sejak kita memasuki by pass yang dibangun secara khusus untuk akses jalan ke . Kanan - kiri jalan itu dipenuh bukit indah yang banyak ditumbuhi pohon rimbun.

Baca Juga: Quartararo: Yamaha Semakin Tertinggal dari Pabrikan Eropa

Bahkan bukit-bukit yang menjadi dinding jalan itu kini sedang ditempel bunga. Bunga-bunga kecil yang indah itu menghiasi dinding-dinding batu yang semula berasal dari gunung yang dipecah.

Menjelang tiba di arena ada bundaran yang dihias cukup elok. Disitu ada “asesoris” berukuran besar bertuliskan: Welcoma To Mandalika.

memang menjadi magnet luar biasa. Wakil Wali Kota Mataram TGH Mujiburrahman kepada Mas’ud Adnan mengungkapkan bahwa even di itu menimbulkan dampak positif luar biasa, terutama secara ekonomi.

Baca Juga: Ducati Umumkan Perpanjangan Kontrak Bagnaia, Segini Perkiraan Bayarannya

“Hotel dan penginapan penuh sampai ke KLU,” kata Mujiburrahman. Yang dimaksud KLU adalah Kabupaten Lombok Utara.

Belum lagi produk-produk lokal , pariwisata, transportasi dan lainnya. Menurut Mujiburrahman, rakyat sangat diuntungkan dengan keberadaan itu. Apalagi itu populer secara internasional. Semua bangga Indonesia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Lihat juga video 'Presiden Jokowi Unboxing Sirkuit Mandalika, Ini Motor yang Dipakai':


Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO